Studentsite juga memiliki menu layanan yang terdiri dari :
- Home : tampilan halaman depan yang berisi informasi-informasi.
- BAAK News : untuk mendapatkan informasi di BAAK online.
- Lecture Message : untuk memberikan kepada mahasiswa tentang adanya tugas yang diberika oleh dosen.
- Rangkuman Nilai : untuk mengetahui nilai dalam 1 semester.
- Jadwal Kuliah : untuk mengetahui jadwal kuliah sesuai kelas dan jurusannya masing-masing.
- Jadwal Ujian : untuk mengetahui jadwal ujian, dapat berupa UTS maupun UAS.
- Surat Keterangan : untuk membuat surat keterangan.
- Pendafttaran Lomba Blog : untuk mengikuti lomba blog yang diadakan oleh Universitas Gunadarma.
- Bebas Perpustakaan : untuk membaca via online dimana kita tidak perlu datang keperpustakaan untuk membaca buku karena dilayanan ini sudah tersedia.
- Tulisan (UG Portofolio) : disediakan untuk mahasiswa yang suka menulis dan dapat diposting di warta warga.
- Tugas (UG Portofolio) : untuk mahasiswa yang ingin mengunggah tugas yang dibeikan oleh dosen.
- Info Seminar : untuk memberitahukan kepada mahasiswa tentang adanya seminar dan mahasiswa diwajibkan mengikutinya karena itu salah satu syarat untuk mengikuti skripsi.
- Warta Warga : untuk mengetahui informasi-informasi atau pengetahuan-pengetahuan yang diberikan oleh mahasiswa Universitas Gunadarma.
Kelebihan :
- Siswa dapat mengetahui semua informasi dari studensite ini (nilai, jadwal kuliah, jadwal ujian, dll).
- Siswa dapat mengakses layanan ini kapan pun dan dimana pun.
- Siswa dapat memanfaatkan layanan ini untuk mengikuti lomba-lomba seperti lomba blog, lomba fortografi, dll.
- Tidak semua siswa mengerti mengenai aplikasi ini.
- Tidak semua siswa mengetahui penggunaan studentsite ini.
- Mahasiswa harus selalu mengakses internet.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar